--> Dua Tipe Vacuum Cleaner Yang Biasa Digunakan Di Housekeeping | Housekeeper Community

Dua Tipe Vacuum Cleaner Yang Biasa Digunakan Di Housekeeping

  Karpet menjadi aus akibat kombinasi dari lalu lintas pejalan kaki, debu dan pasir yang menempel di antara serat karpet. Hal ini menyebabka...

 


Karpet menjadi aus akibat kombinasi dari lalu lintas pejalan kaki, debu dan pasir yang menempel di antara serat karpet.

Hal ini menyebabkan keausan secara bertahap. Pembersihan dengan vacuum cleaner secara teratur akan menghilangkan debu dan pasir yang menempel dan mencegah kerusakan pada serat - seratnya, sehingga memperpanjang usia karpet itu sendiri

Vacuum cleaner adalah peralatan yang mahal dan harus berhati-hati saat menggunakannya untuk menghindari kerusakan yang tidak perlu. 

Kita bertanggung jawab untuk mengosongkan katong debunya setelah digunakan, menjaganya tetap bersih, menyimpannya dengan benar, dan segera melaporkan kesalahan perawatan apa pun.


Saat Ini Ada Dua Tipe Vacuum Cleaner Yang Biasa Digunakan Di Housekeeping


Upright Vacuum 

Alat kebersihan penghisap debu jenis upright ini adalah model vacuum cleaner yang pertama kali ada. 

Bentuknya tegak dan lurus sedangkan bagian mesin penghisap, serta kantung debu menyatu di bagian bawah. 

Sistem penggunaanya masih memakai gaya tekan, dengan ukurannya yang lumayan besar membuat vacuum cleaner ini menjadi lebih berat saat dipergunakan.

Walaupun demikian, vacuum cleaner ini mempunyai daya hisap debu yang kuat.  

Itu sebabnya alat ini mampu membersihkan karpet dan lantai secara maksimal. 

Selain itu juga, sistem filternya yang berlapis akan menjebak setiap serpihan debu dan partikel kecil sehingga tidak akan ada lagi yang dikembalikan ke udara.

Juga kapasitas kantung debunya yang lumayan besar menguntungkan saat kita membersihkan beberapa ruangan dalam satu waktu.


Baca Juga : Apa yang Sebenarnya Dibersihkan Oleh Housekeeping Staff


Cylinder atau Canister vacuum 

Jenis penghisap debu yang satu ini merupakan salah satu jenis yang terbaik. 

Alat ini terdiri dari dua bagian, yakni bagian tangki penampung debu dan bagian selang penyedot.

Desain vacuum cleaner yang satu ini dirancang dengan susunan simple sehingga fleksibel untuk digunakan.

Dengan jangkauan selangnya yang lumayan panjang, memudahkan kita untuk menjangkau dan bergerak keseluruh ruangan. 

Daya hisap yang juga kuat serta kapasitas untuk menampung debu yang lumayan besar membuat vacuum cleaner jenis ini cocok digunakan untuk membersihkan ruangan yang luas.

Alat ini tidak hanya mempunyai sikat penyedot kotoran untuk karpet, tetapi juga dilengkapi dengan osilator untuk pembersih lantai. 

Untuk perawatan vacuum cleaner jenis canister ini tergolong mudah karena bagian-bagiannya bisa dengan mudah dilepas dan dibersihkan.

Selain dua jenis vacuum cleaner diatas ada beberapa jenis lainnya namun jarang di gunakan di housekeeping. Diantaranya ada Handheld Vacuum Cleaner dan Robotic Vacuum Cleaner. Kedua alat ini lebih banyak digunakan di rumah tangga.




COMMENTS

BLOGGER: 1

Name

action plan,1,additional set up,1,Anak Asuh,2,Anniversary,2,audit,2,Bantuan,2,basic service,1,bedding,1,Body Odor,1,budget,1,check list,1,Cleaning,1,common care symbols,1,competition,5,cost,1,Development,27,dewan juri,1,DGo Vespa,1,Dr Arya Wedakarna,1,drycleaning,1,employees,1,Event,27,expedition,1,expenditure,1,EXPO,5,Finance,4,flow chart,1,form,1,formula,1,framework,1,Futsal,12,Hai Puja,1,HCB,1,honey moon set up,1,housekeeping,1,I Ketut Astawa.M.MA,1,inspected,1,Jun Bintang,1,kerak air,1,ketel air,1,Ketut Wiranata,1,Keuangan,1,laundry,5,learning,1,Learning,16,lecture,3,linen,3,lost and found,1,making bed,1,Making Bed Competition,4,manning guide,1,Marble floor,1,modul,1,module,1,news,3,News,25,origami,1,par,1,Pelatihan,1,plan,1,Prize,1,report,1,room,1,room cleaning,1,scheme,1,Seminar,3,sequence,1,service,1,skill,1,smart housekeeper,1,Social,7,SOP,3,sport,1,Sport,11,staff,1,stock,1,strategy,1,supervisor,1,Tips,1,towel art,1,training,7,turnamen,1,Webinar,1,work order,1,
ltr
item
Housekeeper Community : Dua Tipe Vacuum Cleaner Yang Biasa Digunakan Di Housekeeping
Dua Tipe Vacuum Cleaner Yang Biasa Digunakan Di Housekeeping
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgchLcHPagijj3ZGnybNFMYQFYQY0JjC-lKHj5KrFRmP11-V0HbetQe3H6SIjuc5KTmpLFJojlIlw1EsZmvMddYbMXR-l9mI-pxYicRHZ3fsexstDzKizRgfP71w6vmXjJspBwp_0ZXHXA/s320/housekeeper+community+post.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgchLcHPagijj3ZGnybNFMYQFYQY0JjC-lKHj5KrFRmP11-V0HbetQe3H6SIjuc5KTmpLFJojlIlw1EsZmvMddYbMXR-l9mI-pxYicRHZ3fsexstDzKizRgfP71w6vmXjJspBwp_0ZXHXA/s72-c/housekeeper+community+post.png
Housekeeper Community
https://www.housekeepercommunity.com/2021/03/dua-tipe-vacuum-cleaner-yang-biasa_4.html
https://www.housekeepercommunity.com/
https://www.housekeepercommunity.com/
https://www.housekeepercommunity.com/2021/03/dua-tipe-vacuum-cleaner-yang-biasa_4.html
true
16677425723974762
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content